Komunikasi Massa


Review  Vivian bab 9 INTERNET

-          pengaruh internet
internet muncul sebagai medium massa besar kedelapan dengan banyak isi, terutama melalui web coding, yang melebihi media traditional dalam banyak hal.
medium massa baru. Internet muncul di pertengahan 1990an dan menjadi media massa baru yang amat kuat. Melalui internet kini semua orang dapat terhubung, dimana internet menjadikan komunikasi menjadi model many to many.
Cakupan internet. Teknologi internet memiliki banyak pengguna. Bahkan kini internet mampu menguba gaya hidup masyarakat. Misalnya membaca koran online, jejaring social, dll
Terminology baru. Melalui internet muncul berbagai istilah baru, yang berhubungan dengan teknologi tersebut, seperti Web, Cyber,dll. Cyber sendiri berarti awalan untuk koneksi manusia dengan komputer.

-          internet dan dunia komersial
internet telah muncul sebagai medium komersial. Bebrapa situs berisi produk. Situs lainnya didesain untuk menarik audience dengan megandalkan isinya, misalnya berita. Situs menjual akses audien itu kepada para pengiklan.
Masa awal bebas iklan.   Sebelum munculnya web, internet merupakan medium yang bebas iklan. Dengan kata lain iklan tidak diperbolehkan karena akan menggagu pengguna. Namun seiring berjalan waktu dengan munculnya www.com, maka internet kini telah menjadi medium komersial.
Gelembung dot-com.  Merupakan kejadian yang meletus pada tahun 2001 dan 2002, dengan banyaknya perusahan yang bangkrut sehingga ribuan bisnis internet anjlok. Namun kabar baiknya  adalah  ditemukannya sistem serat optic dengan kapasitas yang banyak, dan taka da orang yang ingin menghancurkannya.
Iklan di internet.  Produk paling menonjol selama massa dot-com bubble adalah situs komerisal yang berusaha menarik investor dengan memberikan janji bahwa situs tersebut akan mendatangkan keuntungan.
Melacak trafik internet. Pengukuran audien internet adalah menggukan Hit, yaitu  jumlah audien dihitung setiap kali seseoang masuk ke sebuah halaman web.
Visit, dihitung setiap kali orang mengunjungi halaman web, sedangkan clickthrough, merupakan catatan kunjungan ke situs dari gateway di internet.



-          peleburan media
banyak media massa yang kita kenal, sedang mengalami konvergensi ke formatdigital. Konglomerat dan joint ventures ikut mempercepat proses peleburan teknologi ini. Deregulasi pemerintah juga ikut berperan dalam membebaskan lingkungan bisnis yang mendorong munculnya usaha usaha baru.

Konvergensi teknologi.  Merupakan peleburan media cetak, elektronik dan fotografi  menjadi format digital.  Hal ii dipicu oleh percepatan miniaturisasi peralatan canggih dan kemampuan untuk mengompres data menjadi bit digital yang kecil sehingga mudah disimpan dan ditransmisikan. Search inside, merupakan mesin pencari di Amazon.com yang dapat mencari istilah atau frasa dalam setiap buku yang pemilik copyrightnya setuju jika bukunya discan dan dimasukan ke database.

Transisi kedepan.  Diluar internet perusahan media besar juga mencoba membangun massa depan mereka sendiri untuk menjangkau audience secara digital.

Deregulasi pemerintah.  Tahun 1970 presiden Ronald Reagan melanjutkan deregulasi  dan makin banyak hambatan yang dihapuskan.  Pemerintahan Reagan yang pro bisnis cukup lunak dengan kebijakan merger perusahaan perusahaan besar. Kebijakan ini juga dilanjutkan oleh presiden selanjutnya Bush, dan Clinton.

Comments

Popular posts from this blog

“ Kekuasaan dan Pemberdayaan dalam Organisasi “

Teori Komunikasi Massa

NEGOSIASI